Trik Mempercepat Koneksi Internet Smartfren

Sebelum melakukan tindakan apapun, ada baiknya rekan semua melakukan backup pada setting yang sekarang. Karena kita akan merubah settingan modem Smartfren Evdo kamu. Jadi jika terjadi hal-hal yang tidak di inginkan, anda bisa kembali kesettingan semula. Okey?

Settingan awal Smartfren adalah sebagai berikut.
Default :
Number : #777
username : smart
pass : smart

Setingan alternative untuk mempercepat koneksi internet Smartfren EVDO / CDMA.
Number : *98#
username : wap
pass : wap

Number: *99#
user: smart / wap / cdma
pas: smart / wap / cdma


username: wap, password: wap, dial-number: *3111111#
username: cdma, password: cdma, dial-number: *3111111#
username: smart, password: smart, dial-number: *3111111#
username: wap, password: wap, dial-number: #777
username: cdma, password: cdma, dial-number : #777
username: smart, password: smart, dial-number : #777

user : m8
pass : m8
#777

Atau bisa juga 

Setting 1

Name : smart3
Number : *98#
Username : cdma atau wap
Password : cdma atau wap

Setting 2

Name : smart2
Number : *31*11111#
Username : cdma atau wap
Password : cdma atau wap

Setting 3

Name : smart3
Number : *98#
Username : cdma atau wap
Password : cdma atau wap

Setting 4

Access number : #777 atau *99#
User name : cdma
Password : cdma
Advance setting : DNS
Primary DNS : 8.8.8.8
Secondary DNS : 8.8.4.4

Setting 5

Access number : #777 atau *99#
User name : smart
Password : smart
Advance setting : DNS
Primary DNS : 208.67.222.222
Secondary DNS : 208.67.220.220

Beberapa DNS yang bisa digunakan pada modem smartfren :
(1). Google Public DNS
a). Untuk Preferred DNS server isikan dengan DNS servers: 8.8.8.8 ( tulis dengan 008.008.008.008 )
b). Untuk Alternate DNS server isikan dengan DNS servers: 8.8.4.4 ( tulis dengan 008.008.004.004 ).

(2). Level 3
a). Untuk Preferred DNS server isikan dengan DNS servers: 4.2.2.1 ( tulis dengan 004.002.002.001 )
b). Untuk Alternate DNS server isikan dengan DNS servers: 4.2.2.2 ( tulis dengan 004.002.002.002 )

(3). OpenDNS
a). Untuk Preferred DNS server isikan dengan DNS servers: 208.67.222.222 ( tulis dengan 208.067.222.222 )
b). Untuk Alternate DNS server isikan dengan DNS servers: 208.67.220.220 ( tulis dengan 208.067.220.220 )

Untuk mempercepat Internet Modem Smartfren Connex ini silahkan Buka tab setting pada user interface modem anda, dan masukkan salah satu settingan DNS di atas, mudah2an bisa menbantu anda mendapatkan layanan internet cepat.

Silakan anda coba dan test satu-persatu setting-setting yang tertera diatas untuk mendapatkan koneksi internet Smartfren yang cepat dan lancar. Jangan lupa, setting sinyal dimohon untuk disetting pada mode EVDO, agar sinyal yang didapatkan oleh modem hanya sinyal EVDO saja, tidak berubah-ubah.
Jika anda sudah mencoba beberapa setting diatas, namun koneksi internet Smartfren anda masih tetap lemot alias lambat, mungkin memang daerah domisili anda jauh dari jangkauan koneksi Smartfren atau bahkan malah tidak ter-cover sama sekali.

NB : Jika terjadi perbedaan pada koneksi internet yang dihasilkan pada modem satu dengan yang lainnya, itu adalah hal yang wajar, karena hasil akan bervariasi pada masing-masing individu dan PC.

0 komentar "Trik Mempercepat Koneksi Internet Smartfren", Baca atau Masukkan Komentar

Posting Komentar